Di postingan kali ini , saya akan menuliskan mengenai seorang bani israil yang rajin beribadah, pada awalnya dia ikhlas untuk beribadah kepada Allah SWT, namun apa yang terjadi ketika iblis datang untuk menghasut dia dan membelokkan niatnya. Begini Ceritanya.
Dahulu ada seseorang dari Bani Israil yang alim dan rajin beribadah kepada Allah SWT. Suatu ketika ia didatangi sekelompok orang. Mereka berkata, ”Di daerah ini ada suatu kaum yang tidak menyembah Allah, tapi menyembah pohon.” Mendengar hal itu ia segera mengambil kampak dan bergegas untuk menebang pohon itu. Melihat gelagat tersebut, iblis mulai beraksi dan berusaha menghalangi niat orang alim itu. Ia mengecohnya dengan menyamar sebagai orang tua renta yang tak berdaya. Didatanginya orang itu setelah ia tiba di lokasi pohon yang dimaksud.
”Apa yang hendak kau lakukan?” tanya iblis. Orang alim itu menjawab, ”Aku mau menebang pohon ini!”
“Apa salahnya pohon ini?” tanya iblis lagi.
“Ia menjadi sesembahan orang-orang selain Allah. Ketahuilah ini bukan termasuk ibadahku.” Jawab orang alim itu.
Tentu saja iblis tidak menginginkan niat orang itu terlaksana dan tetap berusaha untuk menggagalkannya.
Karena iblis berusaha menghalang-halanginya, orang alim itu membanting iblis dan menduduki dadanya. Di sinilah iblis yang licik mulai beraksi. ”Lepaskan aku supaya aku dapat menjelaskan maksudku yang sebenarnya,” kata iblis.
Orang alim itu kemudian berdiri meninggalkan iblis sendirian. Tapi ia tidak putus asa. ”Hai orang alim, sesungguhnya Allah telah menggugurkan kewajiban ini atas dirimu karena engkau tidak akan menyembah pohon ini. Apakah engkau tidak tahu bahwa Allah mempunyai Nabi dan Rasul yang harus melaksanakan tugas ini.”
Orang alim tersebut tak mempedulikannya dan tetap bersikeras untuk menebang pohon itu. Melihat hal itu, iblis kembali menyerang. Tapi orang alim itu dapat mengalahkanya kembali. Merasa jurus pertamanya gagal, iblis menggunakan jurus kedua. Ia meminta orang alim itu untuk melepaskan injakan di dadanya.
”Bukankah engkau seorang yang miskin. Engkau juga sering meminta-minta untuk kelangsungan hidupmu,” tanya iblis.
”Ya, memang kenapa,” jawab orang itu tegas, menunjukkan bahwa ia tak akan tergoda.
“Tinggalkan kebiasaan yang jelek dan memalukan itu. Aku akan memberimu dua dinar setiap malam untuk kebutuhanmu agar kamu tidak perlu lagi meminta-minta. Ini lebih bermanfaat untukmu dan untuk kaum muslimin yang lain daripada kamu menebang pohon ini,” kata Iblis merayu.
Orang itu terdiam sejenak. Terbayang berbagai kesulitan hidup seperti yang didramatisasi iblis.
Rupanya bujuk rayu iblis manjur. Ia pun mengurungkan niatnya. Akhirnya ia kembali ke tempatnya beribadah seperti biasa. Esok paginya ia mencoba membuktikan janji iblis. Ternyata benar. Diambilnya uang dua dinar itu dengan rasa gembira. Namun itu hanya berlangsung dua kali. Keesokan harinya ia tidak lagi menemukan uang. Begitu juga lusa dan hari-hari selanjutnya. Ia pun marah dan segera mengambil kapak dan pergi untuk menebang pohon yang tempo hari tidak jadi ditebangnya.
Lagi-lagi iblis menyambutnya dengan menyerupai orang tua yang tak berdaya.
”Mau ke mana engkau wahai orang alim?”
”Aku hendak menebang pohon sialan itu,” jawabnya emosi.
“Engkau tak akan mampu untuk menebang pohon itu lagi. Percayalah! Lebih baik engkau urungkan niatmu,” jawabnya melecehkan.
Orang alim itu berusaha melawan Iblis dan berupaya untuk membantingnya seperti yang pernah dilakukan sebelumnya.
”Engkau tak akan dapat mengalahkanku,” sergah iblis.
Kemudian iblis melawannya dan berhasil membantingnya.
Sambil menduduki dadanya, iblis berkata, ”Berhentilah kamu menebang pohon ini atau aku akan membunuhmu.”
Orang alim itu kelihatannya tidak punya tenaga untuk mengalahkan iblis seperti yang pernah dilakukannya sebelum itu.
”Engkau telah mengalahkan aku sekarang. Lepaskan dan beritahu aku, mengapa engkau dapat mengalahkanku,” tanya orang alim.
Iblis menjawab, ”Itu karena dulu engkau marah karena Allah dan berniat demi kehidupan akhirat. Tetapi kini engkau marah karena kepentingan dunia, yaitu karena aku tidak memberimu uang lagi.”
Kisah yang diuraikan Imam Al-Ghazali dalam kitab Mukasyafatul Qulub itu memberi pelajaran bahwa betapa pentingnya nilai sebuah keikhlasan, yakni berbuat kebajikan tanpa pamrih kecuali hanya mencari ridho Allah SWT. Ikhlas ini merupakan ruh ibadah kepada Allah SWT. Karena itu untuk mewujudkan ibadah yang berkualitas kepada Allah SWT kita harus pandai-pandai menata niat. Niat inilah yang akan membawa konsekuensi pada diterima atau tidaknya suatu ibadah yang kita lakukan.
Rasulullah SAW bersabda: ”Sesungguhnya perbuatan itu tergantung pada niatnya, seseorang itu akan memperoleh apa yang telah diniatkannya. Barang siapa hijrahnya itu karena Allah dan rasulnya, maka ia akan memperoleh pahala dan barang siapa hijrahnya itu karena harta atau wanita, maka ia akan memperoleh apa yang telah diniatkanya itu.”
Asal muasal hadits ini adalah ketika Rasulullah SAW berdakwah di negeri Mekah merasa sulit karena selalu mendapatkan perlawanan hebat dari kaum Quraisy. Beliau akhirnya mendapat perintah untuk hijrah ke Yatsrib (Madinah). Beliau pun memerintahkan para sahabat untuk berhijrah. Tapi para sahabat ternyata punya motivasi yang berbeda-beda dalam melakukan hijrah. Mulai dari sahabat yang ikhlas mencari keridhoan Allah SWT hingga alasan wanita, harta, dan benda. Karena itu Rasulullah menginstruksikan kepada para sahabat untuk menata niat mereka melalui hadits itu.
Memang niat mudah diucapkan namun sukar untuk dipraktikkan. Saat kita punya niat baik, maka saat itu juga iblis telah bersiap siaga untuk menjerumuskan dan merusaknya. Padahal awalnya niat itu murni karena Allah. Itulah sebabnya, Ibnu Qoyim mengatakan bahwa ikhlas itu membutuhkan keikhlasan (al-ikhlashu yahtaju ilal ikhlash).
Niat itu bersarang dalam hati. Agar ia tetap terjaga utuh, seseorang harus menata niatnya sebelum melakukan amal, ketika melakukannya, dan sesudah selesai. Dan hal itu bisa dimiliki dengan melalui berbagai latihan (riyadhah) mental yang intensif, yakni berusaha menata niat, karena ia tidak akan serta merta bersih dengan sendirinya.
Yang perlu diwaspadai, iblis menggoda manusia sesuai dengan kualitas ketaatannya kepada Allah. Semakin berkualitas seseorang kepada Allah, maka akan digoda oleh iblis kelas berat. Di sinilah pentingnya kita selalu memohon perlindungan kepada Allah SWT untuk menjaga niat.
Apalagi manusia memiliki nafsu yang cenderung mengarahkan kepada hal-hal yang buruk dan jahat. Bila ia tidak diarahkan sebagaimana mestinya, maka ia akan bekerja sama dengan iblis untuk merusak niat seseorang, baik itu lewat penyakit ujub, riya, dan sum’ah.
Kunci ibadah adalah ikhlas. Dan ikhlas itu ada di dalam hati orang yang melakukan amal tersebut. Maka sah atau tidaknya pahala amal itu, tergantung pada niat ikhlas atau tidak hati pelakunya. Jika dalam melakukan amal itu hatinya bertujuan untuk mendapat pujian dari manusia, maka hal itu berarti tidak ikhlas. Akibatnya amal ibadah yang diusahakannya tidak menerima pahala dari Allah.
Kita benar-benar diperintahkan oleh Allah untuk memasang niat dengan ikhlas dalam setiap ibadah kita. Jangan dicampuri niat itu dengan hal yang lain, yang nantinya akan merusak pahala amal ibadah tersebut. Allah berfirman:
”Padahal mereka tidak disuruh kecuali supaya menyembah Allah dengan memurnikan ketaatan kepada-Nya dalam menjalankan agama yang lurus.” (Q.S Al-Bayyinah: 5)
Sebagai seorang muslim, kita harus bercermin dari kisah antara iblis dan orang alim dari Bani Israil di atas. Semoga Allah SWT melindungi kita dari iblis si perusak amal.
Source : Facebook PanFage Strawberry.
Read More..
Minggu, 30 Desember 2012
Conversation dasar dalam bahasa jepang
Setelah saya membuat posting an tentang fundamental bahasa perancis, sekarang saya akan membuat mengenai conversation dasar dalam bahasa jepang, mengapa bahasa jepang ? karena jepang adalah salah satu negara kesukaan penulis dan culture budaya nya pun sangat unik untuk dikupas lebih dalam lagi, ada anime, manga, band" jepang, dan lain sebagainya. Untuk mempersingkat waktu, langsung saja.
Kata - kata yang digunakan :
Jadi, singkat cerita ada Reiko dan putranya Takeshi sedang menjemput Sakura di bandara, lalu Reiko melihat seorang gadis bule sedang berdiri sendirian. Conversation nya adalah :
Reiko : Ano... Sakura-san desu ka?
Gadis bule : Iie.
Reiko(malu) : A. Sumimasen!!
Takeshi(juga malu) : Okaasan!
- lalu sakura menunggu dekat mereka dan melihat papan nama yang di bawa Reiko yang bertuliskan namanya
Sakura : Sumimasen, Reiko-san desu ka?
Reiko : Hai, so desu!
Sakura : Hajimemashite, Sakura desu. Dozo yoroshiku (sambil menunduk ala orang jepang)
Reiko(bungkuk) : Hajimemashite, Reiko desu. Dozo yoroshiku!
- lalu kemudian Reiko memperkenalkan puteranya kepada Sakura.
Reiko : Takeshi desu. Musuko desu.
Takeshi (membungkuk) : Dozo yoroshiku
Sakura (membungkuk) : Dozo yoroshiku.
- lalu setelah itu dalam perjalanan, Takeshi bertemu dengan teman sekolahnya yang bernama Sasuke
Takeshi : A! konnichiwa!
Sasuke : konnichiwa!
- dan kemudian Takeshi memperkenalkan Sakura kepada temannya.
Takeshi : Kochira wa Sakura-san desu.
Sasuke : Hajimemashite. Sasuke desu. Dozo yoroshiku (sambil membungkuk)
Sakura : Dozo yoroshiku (sambil membungkuk)
- dan akhirnya mereka tiba distasuin pemberhentian
Takeshi : Ja mata ne!
Sasuke : Mata ashita!
Ya, itu adalah sebuah Conversation dari bandara menuju stasiun pemberhentian ketika Takeshi dan temannya yang bernama Sasuke bertemu, ja mata ne!
Read More..
Kata - kata yang digunakan :
Reiko : Ano... Sakura-san desu ka?
Gadis bule : Iie.
Reiko(malu) : A. Sumimasen!!
Takeshi(juga malu) : Okaasan!
- lalu sakura menunggu dekat mereka dan melihat papan nama yang di bawa Reiko yang bertuliskan namanya
Sakura : Sumimasen, Reiko-san desu ka?
Reiko : Hai, so desu!
Sakura : Hajimemashite, Sakura desu. Dozo yoroshiku (sambil menunduk ala orang jepang)
Reiko(bungkuk) : Hajimemashite, Reiko desu. Dozo yoroshiku!
- lalu kemudian Reiko memperkenalkan puteranya kepada Sakura.
Reiko : Takeshi desu. Musuko desu.
Takeshi (membungkuk) : Dozo yoroshiku
Sakura (membungkuk) : Dozo yoroshiku.
- lalu setelah itu dalam perjalanan, Takeshi bertemu dengan teman sekolahnya yang bernama Sasuke
Takeshi : A! konnichiwa!
Sasuke : konnichiwa!
- dan kemudian Takeshi memperkenalkan Sakura kepada temannya.
Takeshi : Kochira wa Sakura-san desu.
Sasuke : Hajimemashite. Sasuke desu. Dozo yoroshiku (sambil membungkuk)
Sakura : Dozo yoroshiku (sambil membungkuk)
- dan akhirnya mereka tiba distasuin pemberhentian
Takeshi : Ja mata ne!
Sasuke : Mata ashita!
Ya, itu adalah sebuah Conversation dari bandara menuju stasiun pemberhentian ketika Takeshi dan temannya yang bernama Sasuke bertemu, ja mata ne!
Read More..
500 tahun hanya untuk beribadah, namun ...
Pada postingan kali ini saya akan menceritakan kisah seseorang yang mulia dan rajin dalam peribadatan kepada Allah SWT, tidak perlu diragukan lagi kesolehan dan keimanannya, namun ketika dia telah meninggal ada sedikit cekcok/problem yang dihadapi pria soleh ini. Apakah problem yang dihadapi pria soleh ini? Inilah dia kisahnya.
Pada suatu hari malaikat Jibril AS bercerita kepada Rasulullah SAW mengenai seorang hamba Allah SWT yang beribadah kepada - Nya selama 500 tahun secara terus menerus. Dia tinggal di sebuah gunung dan dijamin perlindungannya oleh Allah SWT, ketika air sungai nya berasa pahit/asin, maka Allah menurunkan air yang rasanya manis dari mata air pegunungan tersebut sehingga dapat digunakan oleh pria tersebut untuk minum dan berwudhu , lalu juga Allah menolong pria tersebut dengan menumbuhkan/membuatkan sebuah pohon yang banyak buahnya agar pria tersebut dapat memakan buah tersebut setiap hari.
Suatu hari, Pria ini berdoa kepada Allah SWT, Ya Allah izinkanlah ketika Engkau memanggil hambaMu, ini, panggillah hamba dalam keadaan sujud dan menyembah kepadaMu. lalu Allah pun mengabulkan doa tersebut. Ketika malaikat Jibril As datang turun ke bumi, dia menemukan pria ini sedang dalam bersujud kepada Allah SWT. malaikat Jibril As berkata pada hari kebangkitan/ hari penilaian, Allah berkata kepada para malaikat-Nya bahwa Dia akan mengangkat pria ini kedalam surga melalui Rahmat-Nya. Namun, pria ini bersikeras bahwasanya dia akan masuk ke dalam surga melalui perbuatan baiknya selama dia di dunia selama 500 tahun lamanya.
Lalu, Allah berkata kepada para malaikat-Nya untuk membandingkan peribadatan pria tersebut dengan segala nikmat yang telah diberikan kepada pria ini selama dia masih hidup di dunia. Itu akan dilihat dari 500 tahun dia beribadah dan hidup di dunia dibandingkan dengan nikmat penglihatan yang dia rasakan selama 500 tahun, ternyata ibadah yang dia lakukan selama 500 tahun tidak sebanding dengan nikmat penglihatan yang dia rasakan selama hidup di dunia, lalu para malaikat di perintahkan untuk memasukan pria ini ke dalam neraka, lalu pria ini pun berkata 'ya Allah , masukan hamba-Mu ini dalam surga melalui Rahmat-Mu'. Lalu ini adalah segelintir percakapan yang terjadi antara Allah SWT dengan pria ini.
Allah : wahai hamba-Ku , siapa yang menciptakanmu ?
sang pria : Engkau Ya Allah.
Allah : Apakah kamu diciptakan oleh perbuatan baikmu atau kamu diciptakan oleh Rahmat-Ku?
sang pria : aku diciptakan berkat Rahmat-Mu ya Allah .
Allah : siapa yang mengizinkan dan melindungi mu untuk dapat beribadah selama 500 tahun ?
sang pria : wahai Yang Maha Mulia. Engkau lah yang melindungi ku serta mengizinkanku untuk melakukannya.
Allah : Siapa yang memberikan mu air yang begitu manis menggantikan air yang asin agar engkau dapat minum serta berwudhu ? Dan Siapa yang memberikan mu pohon yang begitu rindang ? dan Siapa pula lah yang mengizinkan mu meninggal dalam keadaan sujud kepada-Ku ?
sang pria : itu semua terjadi atas izin-Mu ya Allah, Engkau lah yang membuatnya semua terjadi dan Engkau lah yang mengizinkan itu semua terjadi.
Allah : lalu masuklah kau ke dalam surga-Ku melalui Rahmat-Ku.
Dari kisah ini dapat diambil pelajaran, bahwasanya walaupun kita beribadah selama 500 tahun sekalipun, itu tidak sebanding dengan nikmat penglihatan yang kita rasakan . Begitu besar Rahmat Allah SWT kepada semua makhluknya, namun makhluk nya saja yang tidak pandai bersyukur kepada-Nya . Untuk itu jangan di ambil kesimpulan yang salah seperti kita tidak perlu beribadah dan sejenisnya, toh bukan berkat perbuatan kita juga kita masuk surga, namun sebaliknya, untuk mendapatkan Rahmat-Nya yang dapat memasukan kita ke dalam surga, kita pun harus beribadah sebaik mungkin untuk 'make it happen'.
Source : Obtained from the book "Tambhilul Ghafileen" by Shaikh Abul Laith Samarkandi.
Read More..
Lalu, Allah berkata kepada para malaikat-Nya untuk membandingkan peribadatan pria tersebut dengan segala nikmat yang telah diberikan kepada pria ini selama dia masih hidup di dunia. Itu akan dilihat dari 500 tahun dia beribadah dan hidup di dunia dibandingkan dengan nikmat penglihatan yang dia rasakan selama 500 tahun, ternyata ibadah yang dia lakukan selama 500 tahun tidak sebanding dengan nikmat penglihatan yang dia rasakan selama hidup di dunia, lalu para malaikat di perintahkan untuk memasukan pria ini ke dalam neraka, lalu pria ini pun berkata 'ya Allah , masukan hamba-Mu ini dalam surga melalui Rahmat-Mu'. Lalu ini adalah segelintir percakapan yang terjadi antara Allah SWT dengan pria ini.
Allah : wahai hamba-Ku , siapa yang menciptakanmu ?
sang pria : Engkau Ya Allah.
Allah : Apakah kamu diciptakan oleh perbuatan baikmu atau kamu diciptakan oleh Rahmat-Ku?
sang pria : aku diciptakan berkat Rahmat-Mu ya Allah .
Allah : siapa yang mengizinkan dan melindungi mu untuk dapat beribadah selama 500 tahun ?
sang pria : wahai Yang Maha Mulia. Engkau lah yang melindungi ku serta mengizinkanku untuk melakukannya.
Allah : Siapa yang memberikan mu air yang begitu manis menggantikan air yang asin agar engkau dapat minum serta berwudhu ? Dan Siapa yang memberikan mu pohon yang begitu rindang ? dan Siapa pula lah yang mengizinkan mu meninggal dalam keadaan sujud kepada-Ku ?
sang pria : itu semua terjadi atas izin-Mu ya Allah, Engkau lah yang membuatnya semua terjadi dan Engkau lah yang mengizinkan itu semua terjadi.
Allah : lalu masuklah kau ke dalam surga-Ku melalui Rahmat-Ku.
Dari kisah ini dapat diambil pelajaran, bahwasanya walaupun kita beribadah selama 500 tahun sekalipun, itu tidak sebanding dengan nikmat penglihatan yang kita rasakan . Begitu besar Rahmat Allah SWT kepada semua makhluknya, namun makhluk nya saja yang tidak pandai bersyukur kepada-Nya . Untuk itu jangan di ambil kesimpulan yang salah seperti kita tidak perlu beribadah dan sejenisnya, toh bukan berkat perbuatan kita juga kita masuk surga, namun sebaliknya, untuk mendapatkan Rahmat-Nya yang dapat memasukan kita ke dalam surga, kita pun harus beribadah sebaik mungkin untuk 'make it happen'.
Source : Obtained from the book "Tambhilul Ghafileen" by Shaikh Abul Laith Samarkandi.
Sabtu, 29 Desember 2012
Belajar Bahasa Perancis
Pada postingan kali ini saya akan membagikan sedikit ilmu berupa dasar bahasa perancis . Mengapa bahasa perancis ? karena bahasa Perancis ini adalah bahasa yang dipakai oleh organisasi - organisasi PBB setelah bahasa inggris , selain itu bahasa Perancis ini juga merupakan salah satu bahasa favorit Saya sendiri, maka dari itu langsung saja saya akan mengpostkan dasar-dasar dari belajar bahasa perancis ini.
Bienvenue artinya adalah selamat datang, kalimat ini dipakai untuk menyambut seseorang, juga bisa dipakai untuk pertemuan untuk pertama kali. Bienvenue! Setelah Bienvenue, yaitu Bonjour, artinya adalah Hello tetapi ini adalah dalam bentuk formal, misalnya seperti bertemu dengan client atau menghormati orang tua dan sebagainya . Bonjour juga bisa yang berarti Selamat pagi. Bonjour!
Salut artinya itu adalah Hello, sama dengan Bonjour dalam hal pengartian , namun Salut ini lebih casual, biasanya digunakan pada teman , sanak keluarga dan lain sebagainya . Salut!
Je m'appelle Pierre, artinya adalah Nama saya adalah Pierre, saya akan memberikan penjelasan sedikit mengenai kalimat ini, kalau J'appelle artinya adalah saya memanggil, appeler berarti memanggil, dan bila Je m'appelle maksud nya adalah saya yang bernama.... , bisa juga untuk perkenalan casual dengan menggunakan Je suis Pierre. Je m'appelle!
Enchante, maksud nya adalah senang bertemu dengan anda. Jadi bila anda baru bertemu dengan seseorang dan ingin mengutarakan bahwa anda senang berkenalan dengan orang tersebut, maka gunakanlah Enchante!
Comment allez-vous , Bagaimana kabar anda? , tetapi ini dalam bentuk formal nya, dalam bentuk casual nya anda bisa mengucapkan Comment vas-tu ?
Lalu bila anda ditanya oleh seseorang Comment allez-vous? maka sebaiknya anda menjawab dengan kalimat Je vais bien, atau mungkin anda bisa menggunakan kalimat 'merci' sebagai tambahan kata terima kasih.
Au revoir! artinya adalah sampai jumpa lagi, ini dalam bentuk formal nya , ada lagi kalimat yang berarti sampai jumpa lagi seperti A bientot, dan juga Adieu . Tinggal bagaimana anda memposisikan diri anda dan juga tergantung dari situasi.
Ya mungkin itu sedikit goresan yang telah saya sampaikan untuk hari ini , semoga bermanfaat .
A bientot ! bravo !!
|
Read More..
Seorang Raja dan Sebuah Bibit
Untuk postingan kali ini saya akan menguak sebuah cerita yang dapat memotivasi kita semua terutama dalam hal kejujuran, jadi singkat cerita ada seorang raja yang sudah tua dan akan mencari pengganti dirinya untuk meneruskan tahta kerajaan, namun seorang raja nya ini cukup unik , dia pun tidak mau memberikan tahta kerajan kepada anak atau keturunannya , lalu sang raja ini pun memberikan challange kepada para pemuda yang terpilih untuk melanjutkan tahta kerajaan . Bagaimanakah cara raja tersebut untuk mengetest para pemuda ini , dan apa hubungannya dengan sebuah bibit ? Jawabannya ada pada cerita di bawah ini .
Alkisah ada seorang raja yang sudah berusia senja dan dia pun tau bahwa ini adalah waktu yang tepat untuk memilih successor dirinya, meskipun dia dapat memilih antara anak-anak nya untuk melanjutkan tahta kerajaannya , namun dia memutuskan untuk melakukan sesuatu yang berbeda, pada suatu hari dia pun memanggil semua pemuda yang tinggal di negaranya untuk berkumpul di kerajannya. Hari yang ditunggu pun tiba, lalu sang raja memanggil semua pemuda tersebut dan memberitahukan bahwa dia akan memilih salah satu orang dari mereka untuk menjadi penerus nya.
Mereka semua pun kaget , bagaimana tidak, mereka hanyalah seorang rakyat jelata , dan sekarang mereka dipilih untuk menjadi penerus tahta seorang raja , lalu setelah itu sang raja memberikan satu bibit yang dimana bibit tersebut adalah bibit yang sangat special , dan sang raja pun menginginkan bibit tersebut untuk ditanam, disiram, diberi pupuk ,serta di rawat, maka sang raja pun menentukan waktu selama 1 tahun untuk mereka dan membawa kembali daun tersebut ke hadapannya." Saya akan menilai bibit yang akan kamu bawa , dan saya akan memilih satu dari kalian untuk menjadi penerus saya." begitu kata sang raja.
Salah satu dari mereka sebut saja fadil, dia pun membawa bibit tersebut ke rumah nya dan memberi tahukan kepada ibu nya mengenai apa yang dia dapatkan dari sang raja, ibunya pun membantu fadil dengan menanam bibit tersebut ke dalam pot dan menyiraminya dan memberikan nya pupuk secara hati hati. Setiap hari dia menyirami bibit tersebut dan meilihat apakah sudah tumbuh atau belum. Setelah 3 minggu pemuda yang lainnya sudah membicarakan mengenai bibit mereka bahwa bibit mereka sudah tumbuh dan berkembang.
Fadil tetap memeriksa bibit yang dia tanam, tetapi belum juga tumbuh hingga sekarang. 3 minggu, 4 minggu , 5 minggu sudah berlalu. Tetap tidak ada perubahan. Lalu pemuda yang lainnya sudah membicarakan bagaimana bibit tersebut sekarang sudah mempunyai daun, tetapi apa yang dipunyai oleh fadil tidak tumbuh sama sekali dan dia merasa bahwa dia gagal. 6 bulan pun telah berlalu, namun belum ada tanda-tanda bahwa bibit tersebut akan tumbuh.
Disaat yang lainnya sudah mempunyai batang dan daun , bibit yang dimiliki fadil pun masih belum tumbuh sama sekali, tetapi apa mau dikata, fadil pun tetap menunggu dan berusaha agar bibit yang dimiliki nya dapat tumbuh. Waktu pun berlalu , dan tanpa terasa hari penilaian pun tiba, lalu semua pemuda membawa pohon mereka untuk dinilai. Fadil pun berkata kepada ibu nya bahwa dia tidak akan pergi dengan pot kosong. Tetapi ibunya berkata bahwa dia harus pergi ke kerajaan nya dengan keadaan apa yang sebenarnya terjadi, lalu Fadil pun berpikir bahwa ibu nya benar. Dia mengambil pot kosong ke kerajaan.
Setibanya di kerajaan, Fadil dikejutkan oleh para pemuda yang membawa bermacam" pot yang berisikan pohon yang tumbuh begitu indah. Lalu fadil mendatangi mereka dan menaruh pot kosong tersebut untuk dinilai kehadapan raja, dan ketika para pemuda lainnya melihat pot kosong milik Fadil mereka pun menertawainya dengan sungguh terbahak-bahak.
Lalu sang raja pun datang, dia memeriksa satu persatu pot para pemuda tersebut, Fadil pun lalu berlari menghadap belakang karena merasa gagal dalam merawat bibit yang telah diberikan oleh raja tersebut, namun sang raja pun berkata kepada para penjaga nya agar membawa Fadil ke depan pot nya. tetapi ketika para penjaga mendekati Fadil, dia pun hanya berkata 'Sang raja telah mengetahui bahwa saya telah gagal merawat bibit tersebut, Saya adalah pecundang!! mungkin sang raja akan membunuh saya" . Dan dia pun berjalan kembali ke depan pot nya, lalu sang raja pun bertanya kepada nya 'siapa nama mu wahai anak muda' dan fadil pun menjawab 'nama saya Fadil, raja', lalu sang raja memerintah kan semua untuk diam sejenak, kemudian Sang Raja pun berteriak dengan kencangnya "Sambutlah Raja yang baru !! namanya adalah Fadil" , Fadil pun kaget dengan kata-kata sang raja , dia tidak percaya dengan apa yang baru saja dia dengar. Salah seorang dari pemuda tersebut tercengang dan berkata ' bagaimana bisa Fadil menjadi raja, bahkan bibit nya saja tidak tumbuh sama sekali' . kemudian sang raja pun menjelaskan "1 tahun yang lalu ketika saya memberikan sebuah bibit , sesungguhnya saya memberikan bibit matang, yang tidak akan bisa tumbuh, kalian semua kecuali Fadil telah menumbuhkan bibit tersebut menjadi sebuah pohon, itu karena kalian pasti menukarkan bibit tersebut dengan bibit yang lain agar bisa tumbuh dan berkembang, tetapi tidak dengan Fadil , dia lah orang yang dengan jujur dan berani membawa pot kosong kehadapan ku dengan bibit yang telah aku beri di dalamnya. Karena itu dia yang akan menjadi raja yang baru!!"
Dari cerita tersebut dapat di ambil kesimpulan bahwa dalam kondisi apapun, kita diharuskan jujur , walaupun jujur itu pahit pada awalnya namun akan manis di kemudian hari. Tunggu cerita inspirasi lainnya dari saya.
Read More..
Fadil tetap memeriksa bibit yang dia tanam, tetapi belum juga tumbuh hingga sekarang. 3 minggu, 4 minggu , 5 minggu sudah berlalu. Tetap tidak ada perubahan. Lalu pemuda yang lainnya sudah membicarakan bagaimana bibit tersebut sekarang sudah mempunyai daun, tetapi apa yang dipunyai oleh fadil tidak tumbuh sama sekali dan dia merasa bahwa dia gagal. 6 bulan pun telah berlalu, namun belum ada tanda-tanda bahwa bibit tersebut akan tumbuh.
Disaat yang lainnya sudah mempunyai batang dan daun , bibit yang dimiliki fadil pun masih belum tumbuh sama sekali, tetapi apa mau dikata, fadil pun tetap menunggu dan berusaha agar bibit yang dimiliki nya dapat tumbuh. Waktu pun berlalu , dan tanpa terasa hari penilaian pun tiba, lalu semua pemuda membawa pohon mereka untuk dinilai. Fadil pun berkata kepada ibu nya bahwa dia tidak akan pergi dengan pot kosong. Tetapi ibunya berkata bahwa dia harus pergi ke kerajaan nya dengan keadaan apa yang sebenarnya terjadi, lalu Fadil pun berpikir bahwa ibu nya benar. Dia mengambil pot kosong ke kerajaan.
Setibanya di kerajaan, Fadil dikejutkan oleh para pemuda yang membawa bermacam" pot yang berisikan pohon yang tumbuh begitu indah. Lalu fadil mendatangi mereka dan menaruh pot kosong tersebut untuk dinilai kehadapan raja, dan ketika para pemuda lainnya melihat pot kosong milik Fadil mereka pun menertawainya dengan sungguh terbahak-bahak.
Lalu sang raja pun datang, dia memeriksa satu persatu pot para pemuda tersebut, Fadil pun lalu berlari menghadap belakang karena merasa gagal dalam merawat bibit yang telah diberikan oleh raja tersebut, namun sang raja pun berkata kepada para penjaga nya agar membawa Fadil ke depan pot nya. tetapi ketika para penjaga mendekati Fadil, dia pun hanya berkata 'Sang raja telah mengetahui bahwa saya telah gagal merawat bibit tersebut, Saya adalah pecundang!! mungkin sang raja akan membunuh saya" . Dan dia pun berjalan kembali ke depan pot nya, lalu sang raja pun bertanya kepada nya 'siapa nama mu wahai anak muda' dan fadil pun menjawab 'nama saya Fadil, raja', lalu sang raja memerintah kan semua untuk diam sejenak, kemudian Sang Raja pun berteriak dengan kencangnya "Sambutlah Raja yang baru !! namanya adalah Fadil" , Fadil pun kaget dengan kata-kata sang raja , dia tidak percaya dengan apa yang baru saja dia dengar. Salah seorang dari pemuda tersebut tercengang dan berkata ' bagaimana bisa Fadil menjadi raja, bahkan bibit nya saja tidak tumbuh sama sekali' . kemudian sang raja pun menjelaskan "1 tahun yang lalu ketika saya memberikan sebuah bibit , sesungguhnya saya memberikan bibit matang, yang tidak akan bisa tumbuh, kalian semua kecuali Fadil telah menumbuhkan bibit tersebut menjadi sebuah pohon, itu karena kalian pasti menukarkan bibit tersebut dengan bibit yang lain agar bisa tumbuh dan berkembang, tetapi tidak dengan Fadil , dia lah orang yang dengan jujur dan berani membawa pot kosong kehadapan ku dengan bibit yang telah aku beri di dalamnya. Karena itu dia yang akan menjadi raja yang baru!!"
Dari cerita tersebut dapat di ambil kesimpulan bahwa dalam kondisi apapun, kita diharuskan jujur , walaupun jujur itu pahit pada awalnya namun akan manis di kemudian hari. Tunggu cerita inspirasi lainnya dari saya.
Menghapus Dosa ? Apakah bisa ?
Mungkin Judul di atas menjadi pertanyaan bagi kita semua, apakah bisa seseorang menghapus dosa nya yang telah lalu, dan jikalau memang bisa, bagaimana caranya , untuk itu saya disini akan membagikan sedikit cara dan sharing mengenai bagaimana caranya untuk menghapus dosa. Sesungguhnya jiwa-jiwa manusia terutama pada zaman sekarang ini telah diliputi perasaan malas dan santai serta menuruti hawa nafsunya dan dibuai angan-angan kepada Allah. Dan hawa nafsu itu tidak akan meninggalkan hati kecuali dengan dua cara : yaitu Rasa takut (kepada Allah) dan rindu (kepada-Nya), agar dosa yang telah kita perbuat dapat diampuni, maka kita harus mengikuti beberapa kiat berikut ini:
1. Taubat
Sesungguhnya Allah SWT membentangkan tangan-Nya pada waktu malam untuk menerima taubat orang yang berdosa pada waktu siang dan Dia membentangkan tangan - Nya pada waktu siang untuk menerima taubat orang yang berdosa pada waktu malam hingga terbitnya matahari dari tempat terbenamnya (Maksudnya adalah hari kiamat ) (HR. Muslim) dan ada juga riwayat yang menyampaikan bahwa kalau Allah SWT lebih bahagia orang yang bertaubat melebihi bahagia nya seseorang yang berhasil kembali menemukan unta merah nya yang hilang di padang rumput yang luas.
2. Menuntut Ilmu
Seseorang yang keluar dari rumahnya untuk menuntut ilmu niscaya Allah akan memudahkan baginya jalan ke surga. Siapa dipagi hari berangkat ke masjid hanya untuk mempelajari kebaikan atau mengajarkan kebaikan, misalnya mengajar dan mempelajari Al-Qur'an maka baginya bagaikan pahala orang yang melakukan haji dengan sempurna.
3. Halaqah dzikir dan mengaji
Suatu kaum yang duduk untuk berdzikir lalu mereka berdiri, niscaya akan dikatakan kepada mereka. Berdirilah kalian, sesungguhnya Allah telah mengampuni dosa kalian, dan kesalahan kalian telah diganti dengan kebaikan (Shahih Al-Jami)
4. Dzikir
Sesungguhnya Aku berdasarkan persangkaan hamba-Ku kepada-Ku dan Aku bersamanya saat dia mengingat-Ku, jika dia mengingat-Ku dalam dirinya, maka Aku pun akan mengingatnya dalam diri-Ku, dan jika dia mengingat-Ku di hadapan orang-orang, maka Akupun akan mengingatnya di hadapan makhluk-makhluk yang lebih baik dari mereka. Jika mereka mendekati-Ku sejengkal, maka Aku akan mendekainya sehasta dan jika mereka mendekati-Ku sehasta, maka Aku mendekatinya sedepa dan siapa yang mendatangi-Ku dengan berjalan, maka Aku akan mendatanginya dengan berlari.
5. Berbuat dan Mengajak Kebaikan
Setiap kebaikan adalah shadaqah, dan orang yang menunjukkan kepada kebaikan bagaikan orang yang melakukannya (Shahih Al-Jami)
6. Keutamaan Berdakwah di Jalan Allah
Seandainya Allah memberi hidayah kepada seseorang atas perantara kamu maka (ganjarannya) itu lebih baik bagi kalian daripada kalian mendapatkan seekor unta merah.
7. Amar Ma'ruf Nahi Munkar
Sesungguhnya ada dari umatku yang diberikan pahala seperti pahalanya generasi pertama, hal tersebut karena mereka mencegah kemungkaran
8. Belajar Al-Qur'an , membaca , dan menghafalnya
Orang yang membaca Al-Qur'an dan dia pandai membacanya maka (nanti di akhirat akan dikumpulkan) bersama para malaikat yang mulia, sedangkan orang yang membaca Al-Qur'an dan dia terbata-bata karenanya serta kesusahan maka baginya 2 pahala (Muttafaq Alaih)
9. Belajar Alqur'an di Masjid
Tidak berkumpul suatu kaum di salah satu rumah Allah yang didalamnya merka membaca AL-Qur'an dan mempelajarinya diantara mereka, kecuali akan diturunkan kepada mereka ketenangan, dicurahkan rahmat dan dikelilingi oleh para malaikat serta Allah sebut-sebut mereka pada (makhluk) yang ada disisi - Nya (HR Muslim)
10. Memberi Salam
Tidak akan masuk surga kecuali kalian beriman, dan tidak beriman sebelum kalian saling mencintai, maka sebarkanlah salam diantara kalian
11. Berjabat tangan
12. Cinta karena Allah
13. Mengunjungi Saudara ( rekan ) yang sakit
14. Membantu dan memenuhi kebutuhan orang lain
15. Membahagiakan orang beriman
16. Akhlak yang baik
17. Menyingkirkan gangguan di jalan
18. Menanam tumbuh-tumbuh an
19. Jujur
20. Bertaqwa
21. Sabar
22. Zuhud terhadap dunia
23. Berbakti kepada orang tua
Itu adalah beberapa cara untuk menghilangkan atau mengurangi dosa yang telah kita perbuat di masa lampau, untuk itu marilah kita dari sekarang sudah mulai berkonsentrasi pada amalan-amalan fardiyah tersebut. Ingatlah bahwa Allah SWT sangat bebelas kasih dan suka memeberikan ampunan bagi dosa-dosa hamba-Nya yang telah lalu untuk bertaubat.
Read More..
1. Taubat
Sesungguhnya Allah SWT membentangkan tangan-Nya pada waktu malam untuk menerima taubat orang yang berdosa pada waktu siang dan Dia membentangkan tangan - Nya pada waktu siang untuk menerima taubat orang yang berdosa pada waktu malam hingga terbitnya matahari dari tempat terbenamnya (Maksudnya adalah hari kiamat ) (HR. Muslim) dan ada juga riwayat yang menyampaikan bahwa kalau Allah SWT lebih bahagia orang yang bertaubat melebihi bahagia nya seseorang yang berhasil kembali menemukan unta merah nya yang hilang di padang rumput yang luas.
2. Menuntut Ilmu
Seseorang yang keluar dari rumahnya untuk menuntut ilmu niscaya Allah akan memudahkan baginya jalan ke surga. Siapa dipagi hari berangkat ke masjid hanya untuk mempelajari kebaikan atau mengajarkan kebaikan, misalnya mengajar dan mempelajari Al-Qur'an maka baginya bagaikan pahala orang yang melakukan haji dengan sempurna.
3. Halaqah dzikir dan mengaji
Suatu kaum yang duduk untuk berdzikir lalu mereka berdiri, niscaya akan dikatakan kepada mereka. Berdirilah kalian, sesungguhnya Allah telah mengampuni dosa kalian, dan kesalahan kalian telah diganti dengan kebaikan (Shahih Al-Jami)
4. Dzikir
Sesungguhnya Aku berdasarkan persangkaan hamba-Ku kepada-Ku dan Aku bersamanya saat dia mengingat-Ku, jika dia mengingat-Ku dalam dirinya, maka Aku pun akan mengingatnya dalam diri-Ku, dan jika dia mengingat-Ku di hadapan orang-orang, maka Akupun akan mengingatnya di hadapan makhluk-makhluk yang lebih baik dari mereka. Jika mereka mendekati-Ku sejengkal, maka Aku akan mendekainya sehasta dan jika mereka mendekati-Ku sehasta, maka Aku mendekatinya sedepa dan siapa yang mendatangi-Ku dengan berjalan, maka Aku akan mendatanginya dengan berlari.
5. Berbuat dan Mengajak Kebaikan
Setiap kebaikan adalah shadaqah, dan orang yang menunjukkan kepada kebaikan bagaikan orang yang melakukannya (Shahih Al-Jami)
6. Keutamaan Berdakwah di Jalan Allah
Seandainya Allah memberi hidayah kepada seseorang atas perantara kamu maka (ganjarannya) itu lebih baik bagi kalian daripada kalian mendapatkan seekor unta merah.
7. Amar Ma'ruf Nahi Munkar
Sesungguhnya ada dari umatku yang diberikan pahala seperti pahalanya generasi pertama, hal tersebut karena mereka mencegah kemungkaran
8. Belajar Al-Qur'an , membaca , dan menghafalnya
Orang yang membaca Al-Qur'an dan dia pandai membacanya maka (nanti di akhirat akan dikumpulkan) bersama para malaikat yang mulia, sedangkan orang yang membaca Al-Qur'an dan dia terbata-bata karenanya serta kesusahan maka baginya 2 pahala (Muttafaq Alaih)
9. Belajar Alqur'an di Masjid
Tidak berkumpul suatu kaum di salah satu rumah Allah yang didalamnya merka membaca AL-Qur'an dan mempelajarinya diantara mereka, kecuali akan diturunkan kepada mereka ketenangan, dicurahkan rahmat dan dikelilingi oleh para malaikat serta Allah sebut-sebut mereka pada (makhluk) yang ada disisi - Nya (HR Muslim)
10. Memberi Salam
Tidak akan masuk surga kecuali kalian beriman, dan tidak beriman sebelum kalian saling mencintai, maka sebarkanlah salam diantara kalian
11. Berjabat tangan
12. Cinta karena Allah
13. Mengunjungi Saudara ( rekan ) yang sakit
14. Membantu dan memenuhi kebutuhan orang lain
15. Membahagiakan orang beriman
16. Akhlak yang baik
17. Menyingkirkan gangguan di jalan
18. Menanam tumbuh-tumbuh an
19. Jujur
20. Bertaqwa
21. Sabar
22. Zuhud terhadap dunia
23. Berbakti kepada orang tua
Itu adalah beberapa cara untuk menghilangkan atau mengurangi dosa yang telah kita perbuat di masa lampau, untuk itu marilah kita dari sekarang sudah mulai berkonsentrasi pada amalan-amalan fardiyah tersebut. Ingatlah bahwa Allah SWT sangat bebelas kasih dan suka memeberikan ampunan bagi dosa-dosa hamba-Nya yang telah lalu untuk bertaubat.
Read More..
Mengenai HTC Droid DNA
Yaa , pada kesempatan kali ini saya akan membahas serta mengupas lebih dalam lagi mengenai smartphone yang menurut saya personally adalah smartphone yang paling canggih saat ini , mungkin saya bisa menyebutkan ini adalah superphone , bagaimana tidak saya sendiri melabelli seperti itu , spesifikasi yang tertera pada Gadget ini begitu menggiurkan , salah satu nya adalah tampilan layar Full HD yang mengusung pixel hingga 1080p , perlu diketahui bahwa tampilan Full HD hingga 1080p ini adalah teknologi yang diterapkan pada monitor TV yang berkelas High End , ditambah layar gadget ini yang hanya berukuran 5 inch , dapat dipastikan dalam urusan layar , HTC droid DNA ini lebih tajam dibanding dengan monitor TV yang berukuran lebih besar , dikarenakan padatan pada ppi (pixel per inch) nya mencapai 440ppi , sedangkan untuk monitor TV tidak sampai level tersebut, dan juga sebagai bandingan smartphone lainnya, hanya Sony Xperia SL saja lah yang mendekati nya, itu pun hanya 720p , denga kepadatan 345ppi . Itu adalah gambaran pada layar nya sudah terbukti bahwa superphone ini paling tinggi diantaranya smartphone lainya . Nah, untuk chip processor nya , HTC droid DNA ini ditenagai oleh Snapdragon S4 quad - core processor, Snapdragon S4 quad-core ini adalah chip processor terbaik yang ada pada saat ini , perlu diketahui sebagai perbandingan bahwa Snapdragon S4 versi dual-core saja sudah setara dengan processor quad-core buatan pabrikan lainnya , dapat di bayangkan berapa cepat proses yang akan dikeluarkan oleh Gadget ini. Lalu dari sisi RAM , HTC droid DNA ini diterapkan dengan RAM 2GB . Dan untuk urusan battery tidak usah khawatir , karena battery nya ini berkapasitas 2020mAh , yang mana cukup dapat diandalkan untuk kegiatan sehari - hari. Untuk lebih jelas nya bisa dilihat spesifikasi dari gambar di bawah ini
Read More..
Sabtu, 15 Desember 2012
Membahas mengenai Perusahaan yang mendukung perekonomian nasional
Pada tulisan yang sekarang ini saya akan menjelaskan mengenai Website perusahaan yang cukup membangun perekonomian Nasional. Namun, sebelum saya menyebutka serta menjelaskan website perusahaan tersebut , terlebih dahulu saya akan mengkategorikan beberapa website perusahaan yang mendukung perekonomian Nasional , yaitu diantaranya adalah :
Read More..
- e-Government : Bergerak pada bidang pemerintahan
- e-Bussiness : Bergerak pada bidang perbisnisan
- e-Learning : Bergerak pada bidang pembelajaran
- e-Health : Bergerak pada bidang kesehatan
- e-Employment : Bergerak pada bidang tenaga kerja
- e-Environment : Bergerak pada bidang lingkungan hidup
- e-Agriculture : Bergerak pada bidang pertanian
- e-Science : Bergerak pada bidang ilmu pengetahuan
Dari beberapa bidang di atas yang telah saya sebutkan , saya akan mencoba menjelaskan mengenai website perusahaan yang bergerak pada bidang e-Bussiness atau pada bidang perbisnisan . e-Bussiness itu sendiri adalah kegiatan bisnis yang dilakukan secara otomatis dan semi otomatis dilakukan dengan menggunakan teknologi elektronik. E-business ini memungkinkan suatu perusahaan untuk berhubungan dengan sistem pemrosesan data internal dan eksternal secara lebih efisien dan fleksibel. e-Business juga banyak di pakai untuk berhubungan denga suplier dan mitra bisnis suatu perusahaan, serta memenuhi permintaan dan melayani kepuasan pelanggan secara lebih baik. Lalu setelah itu disini saya akan mengambil sebuah contoh website perusahaan yang tidak asing lagi itu TELKOM . Dan saya akan menjelaskan sedikit mengenai apa yang terdapat dalam web perusahaan tersebut .
Tampilan awal / User Interface awal dari website ini adalah sebagai berikut :
Lalu latest news nya dan juga top news nya adalah sebagai berikut :
Dan setelah itu menu pada business solution
Lalu menu products dan service nya .
Ya , mungkin hanya itu saja tampilan main manu dari perusahaan ini , sudah dapat terlihat jelas bahwa website dari perusahaan ini dapat membantu pertumbuhan perekonomian nasional , bila ingin mengetahui lebih detail nya mengenai website perusahaan ini dapat langsung mengunjungi nya di http://telkomsolution.com/ .
Langganan:
Postingan (Atom)